- Home
- /
- Dunia Mahasiswa
- /
- Persiapan SNBP, Wajib Tahu Daya Tampung Prodi Saintek...
Persiapan SNBP, Wajib Tahu Daya Tampung Prodi Saintek ITB Paling Banyak
MAUKULIAH.ID– Institut Teknologi Bandung atau dikenal dengan ITB. Kampus di Bandung ini memang sudah sangat mentereng, biasa disebut sebagai “Tempat Para Juara”. Sudah sangat wajar, kalau kampus ini selalu menjadi incaran para pemburu SNMPTN dan SBMPTN.
Pada tahun 2023, ITB membuka tiga jalur masuk, yaitu SNBP, SNBT dan Seleksi Mandiri. Berikut ini daya tampung penerimaan mahasiswa program sarjana reguler ITB tahun 2022. Ayo, Sobat Miku disimak ya!
Baca juga: Kampus dengan Jurusan Pertanian Terbaik 2023 yang Wajib Diketahui
Kuota terbanyak Saintek ITB
1. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB)
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 166.
- SBMPTN: 150
- Mandiri: 54
2. Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM)
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 146.
- SBMPTN: 125.
- Mandiri: 89.
3. Fakultas Teknologi Industri (FTI) – Kampus Ganesa
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 145.
- SBMPTN: 121.
- Mandiri: 94.
4. Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) – Kampus Ganesa
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 140.
- SBMPTN: 123.
- Mandiri: 87.
5. Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD)
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 123
- SBMPTN: 107
- Mandiri: 70
6. Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) – Komputasi
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 102
- SBMPTN: 90
- Mandiri: 63
7. Sekolah Ilmu dan Tekno Hayati – Program Rekayasa
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 67
- SBMPTN: 69
- Mandiri: 14
8. FMIPA – Ilmu Pengetahuan Alam
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 167
- SBMPTN: 91
- Mandiri: 12
9. Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) – Rekayasa
Daya tampung 2022:
- SNMPTN: 102
- SBMPTN: 90
- Mandiri: 63
Baca juga: 10 Kampus Swasta dan Negeri dengan Jurusan Ekonomi Terbaik 2023 di Indonesia
Itulah informasi daya tampung Saintek di ITB yang bisa kamu gunakan untuk mempersiapkan diri dalam seleksi penerimaan mahasiswa baru. Meskipun biasanya kita selalu disuguhkan kisah sukses tentang kampus ini, nyatanya masih banyak informasi yang harus kamu cari tahu. Yuk, kunjungi maukuliah.id untuk informasi selengkapnya.
Ditulis oleh Shitny Dwi
Disunting oleh Seprila Mayang